HUT Bhayangkara Ke-78 Polresta Cilacap Ziarah Dan Tabur Bunga Di Taman Makam Pahlawan

- Reporter

Senin, 24 Juni 2024 - 21:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humas Polresta Cilacap, lensabumi.com – Memperingati HUT Bhayangkara Ke-78, Polresta Cilacap melaksanakan ziarah dan tabur bunga di Taman Makan Pahlawan (TMP) Surengrono Kecamatan Jerukkegi Kabupaten Cilacap.

Kegiatan yang diikuti seluruh PJU dan jajaran Polsek ini dipimpin langsung oleh Kapolresta Cilacap Kombes Pol Dr. Ruruh Wicaksono, S.I.K., S.H., M.H. Senin, (24/06/2024).

Ziarah diawali upacara penghormatan kepada para arwah pahlawan, dilanjutkan dengan mengheningkan cipta dan peletakan karangan bunga di tugu makam pahlawan oleh Kapolresta Cilacap.

Baca Juga :  Kesiapan SPKLU PLN Diapresiasi Pemudik, Semua Lancar dan Banyak Fasilitas Pendukungnya!

Kapolresta Cilacap mengatakan, kegiatan ziarah dan tabur bunga ini merupakan rangkaian peringatan HUT ke-78 Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli 2024 mendatang.

Tidak lupa Ruruh juga berpesan di HUT Bhayangkara kali ini, seluruh anggota dapat senantiasa meneladani sifat-sifat luhur dari para pahlawan yang telah berkorban jiwa raga demi menggapai kemerdekaan bangsa Indonesia.

Baca Juga :  Citarum Harum Menjadi Showcase Penanganan Konservasi Sungai pada Ajang World Water Forum ke-10 di Bali

“Sudah semestinya kita meneladani semangat dan perjuangan dari para pahlawan kita yang telah mengorbankan jiwa dan raga dalam meraih kemerdekaan seperti yang kita rasakan saat ini”, ujarnya.

Kapolresta Cilacap berharap, di usia yang ke-78 tahun ini, institusi Polri dapat menjadi institusi yang lebih baik lagi kedepannya dalam melayani masyarakat, katanya.(*)

Berita Terkait

Hari Bhayangkara Ke-79, Gelar Lomba Polisi Cilik dan Patroli Keamanan Sekolah
Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Sambut Baik Kedatangan Presidium BPPKTT Kota Tangerang Tengah
Menjabat Jadi Ketua DPD PSI Kabupaten Tangerang, A zhui Zhan Akan Buat Gebrakan
Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden
Pertagas Inisiasi Dialog Strategis di PIPES 2025, Sinergi Pemerintah dan Industri dalam Mewujudkan Kedaulatan Energi
Pertagas Gelar Dialog Para Pelaku Industri, Menjembatani Kebutuhan Industri dan Kedaulatan Energi Nasional
Tingkatkan Akses Air Minum Layak, Kementerian PU Segera Selesaikan SPAM Regional Mamminasata
Menteri PU Tegaskan Komitmen Serius Turunkan ICOR Lewat Strategi PU608

Berita Terkait

Selasa, 24 Juni 2025 - 13:15 WIB

Hari Bhayangkara Ke-79, Gelar Lomba Polisi Cilik dan Patroli Keamanan Sekolah

Senin, 23 Juni 2025 - 14:46 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Sambut Baik Kedatangan Presidium BPPKTT Kota Tangerang Tengah

Minggu, 22 Juni 2025 - 18:09 WIB

Menjabat Jadi Ketua DPD PSI Kabupaten Tangerang, A zhui Zhan Akan Buat Gebrakan

Jumat, 20 Juni 2025 - 15:18 WIB

Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden

Jumat, 20 Juni 2025 - 15:10 WIB

Pertagas Inisiasi Dialog Strategis di PIPES 2025, Sinergi Pemerintah dan Industri dalam Mewujudkan Kedaulatan Energi

Berita Terbaru