Tim Voli Putri Indonesia Hadapi Thailand di Final Princess Cup

- Reporter

Rabu, 12 Juni 2024 - 22:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LensaBumi.com – Tim voli putri Indonesia akan menghadapi Thailand di final turnamen U-18 Princess Cup, Kamis (13/6/2024).

Indonesia mendapat tiket ke final setelah mengalahkan Filipina di pertandingan kelima di Princess Cup yang digelar di Nakhon Pathom, Thailand. Tim voli putri Indonesia memastikan ke final setelah menang 3-0 (25-22, 25-18, 25-19).

Tim Merah Putih sebelumnya mengalahkan Singapura, Australia, Malaysia, dan Filipina. Satu-satunya pertandingan di Princess Cup yang gagal dimenangi Indonesi ketika menghadapi tuan rumah Thailand.

Baca Juga :  Thomas Bach: Olimpiade Acara Yang Menyatukan Dunia

Thailand tidak pernah kalah di semua laga Princess Cup. Indonesia hanya sekali kalah sehingga berhak ke final, karena menduduki peringkat kedua di bawah Thailand.

“Anak-anak menang berkat menjalankan instruksi pelatih. Mereka bermain tenang, tidak terburu-buru. Di lapangan begitu fokus dan mereka penuh tekad,” kata Manajer Tim Voli Indonesia, Ernita Pongky.

Baca Juga :  Usai Dibantai Bhayangkara Persik Lapor Satgas Anti Mafia Bola

Pada saat pelepasan tim di Padepokan Voli Jenderal Kunarto, Sentul, Bogor, pekan lalu, Ketua Umum Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) Imam Sudjarwo memberi target kepada tim U-18 yang berlaga di Princess Cup.

Saat itu, Imam mengatakan, timnas voli putri diberi target mencapai final.

Berita Terkait

Putra Bharata Muda dan Bukit Asam Petik Kemenangan Perdana
LavAni Navy Raih Juara Livoli Divisi Utama 2024
Nono Sampono: Munas KORMI Jadi Momentum Strategis untuk Meningkatkan Olahraga di Indonesia
Putri Bank Jatim dan PLN Awali Putaran Reguler Kedua di Bojonegoro
Indomaret Buka Peluang ke Final Four Livoli Divisi Utama 2024
Hari Pertama Livoli Divisi Utama 2024
PLN dan Kementerian ESDM Gaspol, Balap Motor Listrik Konversi Putaran Ke-2 Sukses Digelar di Bogor
Piala Kapolri 2024 Putri Kalbar Pertahankan Gelar, Kalahkan Jatim di Final

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 17:28 WIB

Putra Bharata Muda dan Bukit Asam Petik Kemenangan Perdana

Senin, 25 November 2024 - 10:57 WIB

LavAni Navy Raih Juara Livoli Divisi Utama 2024

Senin, 25 November 2024 - 10:40 WIB

Nono Sampono: Munas KORMI Jadi Momentum Strategis untuk Meningkatkan Olahraga di Indonesia

Selasa, 29 Oktober 2024 - 08:38 WIB

Putri Bank Jatim dan PLN Awali Putaran Reguler Kedua di Bojonegoro

Kamis, 24 Oktober 2024 - 09:11 WIB

Indomaret Buka Peluang ke Final Four Livoli Divisi Utama 2024

Berita Terbaru

Daerah

YONIF 407/PK TERIMA KUNJUNGAN DARI SISWA SISWI TK

Senin, 9 Des 2024 - 17:43 WIB

Olahraga

Putra Bharata Muda dan Bukit Asam Petik Kemenangan Perdana

Senin, 9 Des 2024 - 17:28 WIB