Taruna Akpol Ikut Kegiatan Gelar Kegiatan Simpatik Bersama Satlantas Polres Purbalingga

- Reporter

Jumat, 5 Juli 2024 - 14:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purbalingga, lensabumi.com  – Satlantas  Polres Purbalingga kembali menggelar kegiatan simpatik dalam rangka sosialisasi tertib lalu lintas kepada masyarakat, sopir dan penggunaan jalan, Jumat (5/7/2024).

Kegiatan dilaksanakan bersama dengan Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) tingkat satu. Para Taruna Akpol yang ikut dalam kegiatan merupakan peserta latihan kerja di Polres Purbalingga dan sedang mengikuti pembelajaran Fungsi Lalu Lintas.

Baca Juga :  UMKM Binaan Pertamina Raih Predikat Best Eco Friendly di Panggung Jakarta Muslim Fashion Week 2024

Kasat Lantas Polres Purbalingga AKP Arief Wiranto melalui Kanit Kamsel Iptu Agung Nugroho mengatakan hari ini kami menggelar kegiatan simpatik dalam rangka sosialisasi tertib lalu lintas. Kegiatan dilaksanakan bersama dengan Taruna Akpol yang sedang melaksanakan latihan kerja.

“Kegiatan simpatik yang dilaksanakan yaitu Jumat Berbagi Sarapan Bareng Sopir Angkot dan Jumat Berkah Berbagi Makanan dengan Tukang Becak,” sekaligus menyampaikan sosialisasi tertib lalu lintas kepada sopir angkutan kota, jelasnya.
“Sedangkan Jumat Berkah kami bagikan 100 bungkus makanan untuk para tukang becak di sejumlah pangkalan di Kabupaten Purbalingga,” ucapnya.
Kanit Kamsel berharap dengan kegiatan yang sudah dilakukan harapannya bisa bermanfaat bagi masyarakat khususnya sopir angkutan dan tukang becak. Selain itu, sosialisasi tertib lalu lintas bisa tersampaikan. ( Agus P )

Berita Terkait

Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Sambut Baik Kedatangan Presidium BPPKTT Kota Tangerang Tengah
Menjabat Jadi Ketua DPD PSI Kabupaten Tangerang, A zhui Zhan Akan Buat Gebrakan
Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden
Pertagas Inisiasi Dialog Strategis di PIPES 2025, Sinergi Pemerintah dan Industri dalam Mewujudkan Kedaulatan Energi
Pertagas Gelar Dialog Para Pelaku Industri, Menjembatani Kebutuhan Industri dan Kedaulatan Energi Nasional
Tingkatkan Akses Air Minum Layak, Kementerian PU Segera Selesaikan SPAM Regional Mamminasata
Menteri PU Tegaskan Komitmen Serius Turunkan ICOR Lewat Strategi PU608
*”Aneh…!! Bangun Dulu, Ijin Diurus Belakangan: Kontroversi crossing Jalan Desa Kadu*

Berita Terkait

Senin, 23 Juni 2025 - 14:46 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Sambut Baik Kedatangan Presidium BPPKTT Kota Tangerang Tengah

Minggu, 22 Juni 2025 - 18:09 WIB

Menjabat Jadi Ketua DPD PSI Kabupaten Tangerang, A zhui Zhan Akan Buat Gebrakan

Jumat, 20 Juni 2025 - 15:18 WIB

Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden

Jumat, 20 Juni 2025 - 15:10 WIB

Pertagas Inisiasi Dialog Strategis di PIPES 2025, Sinergi Pemerintah dan Industri dalam Mewujudkan Kedaulatan Energi

Jumat, 20 Juni 2025 - 15:09 WIB

Pertagas Gelar Dialog Para Pelaku Industri, Menjembatani Kebutuhan Industri dan Kedaulatan Energi Nasional

Berita Terbaru