Bengkulu Jaya Tantang Bharata Muda

- Reporter

Minggu, 15 Desember 2024 - 20:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, lensabumi.com – Tim voli putra Bengkulu Jaya secara gemilang menumbangkan tim favorit Rajawali Pasundan pada babak semifinal Kejurnas Voli U-19 2024 di GOR Siger, Bandar Lampung, Sabtu (14/12/2024). Di final, Bengkulu Jaya akan menghadapi Bharata Muda Jakarta.

Pasundan harus mengakui kehebatan Bengkulu Jaya dengan skor 2-3 (25-15, 24-26, 25-16, 23-25, 14-16) pada babak empat besar Kejurnas Voli U-19 2024.

Sementara itu, Bharata Muda bermain dalam empat set dengan mengalahkan tuan rumah Smano Komet Lampung 3-1 (21-25, 25-20, 25-17, 25-19) pada semifinal.

Baca Juga :  Kementerian PU: Revitalisasi Gereja Blenduk Semarang Ditargetkan Rampung Sebelum Natal 2024

Pelatih Pasundan Arif Hidayat memuji kehebatan Bengkulu Jaya. Menurutnya, Bengkulu tim yang tangguh dalam bermain. “Mereka begitu ulet. Bermain sangat baik hari ini,” kata Arif, terkait hasil semifinal Kejurnas Voli U-19 2024.

Menurut pelatih Bengkulu Jaya, Buyung Amri, kemenangan timnya atas Pasundan karena daya juang tinggi para pemainnya di lapangan.

Baca Juga :  Wamen tinjau Rusun Dosen Politeknik PU

“Anak-akan penuh semangat dan punya daya juang tinggi. Tidak mudah memang mengalahkan tim kuat seperti Pasundan karena mereka salah satu tim terbaik di Indonesia, khususnya dalam pembinaan,” kata Buyung.

Buyung mengatakan, dia juga meminta para pemainnya tidak takut menghadapi tim-tim kuat seperti Pasundan.

Pada perebutan tempat ketiga, Pasundan akan bertemu Smano Komet Lampung.

Berita Terkait

Tour of Kemala 2025 Digelar, Hadirkan Race Bersepeda Hingga UMKM
Tiket Proliga 2025 Pekan Pertama Tersedia di PLN Mobile, Begini Cara Pembeliannya!
Jakarta Electric PLN Tundukkan Pendatang Baru Yogya Falcons
5 Tim Putra dan 7 Tim Putri Siap Bertanding Proliga Mulai 3 Januari 2025
Peringati Hari Jalan 2024, Sebanyak 2.650 Peserta Meriahkan Fun Run Bina Marga Kementerian PU
Persab Brebes Menang Tipis atas Persik Kuningan dalam Laga Uji Coba
Bonus PON Kontingen Jatim Cair Hari ini, LaNyalla Ingatkan Atlet Kelola Keuangan
Rajawali Melangkah ke Babak Kedua Kejurnas Bola Voli Antarklub U-19

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 23:31 WIB

Tour of Kemala 2025 Digelar, Hadirkan Race Bersepeda Hingga UMKM

Senin, 6 Januari 2025 - 16:58 WIB

Tiket Proliga 2025 Pekan Pertama Tersedia di PLN Mobile, Begini Cara Pembeliannya!

Sabtu, 4 Januari 2025 - 12:37 WIB

Jakarta Electric PLN Tundukkan Pendatang Baru Yogya Falcons

Rabu, 18 Desember 2024 - 16:16 WIB

5 Tim Putra dan 7 Tim Putri Siap Bertanding Proliga Mulai 3 Januari 2025

Minggu, 15 Desember 2024 - 20:50 WIB

Peringati Hari Jalan 2024, Sebanyak 2.650 Peserta Meriahkan Fun Run Bina Marga Kementerian PU

Berita Terbaru

Berita

Pemkot Tegal Laksanakan CKG Hari Ulang Tahun

Selasa, 11 Feb 2025 - 15:33 WIB