Tim Kuali Merah Putih Berlanjut Ke Mako Satgas RI RDTL Sektor Barat

- Reporter

Rabu, 12 Juni 2024 - 21:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Eban NTT, Lensabumi.com – Kembali melanjutkan misi untuk berbagi, Tim Kuali Merah Putih berkolaborasi dalam menyebarkan senyuman di daerah perbatasan bersama dengan Satgas Yonkav 6/Naga Karimata di Mako Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat yang ada di Desa Eban, Kec. Miomaffo Barat, Kab. TTU, Prov. NTT. (12/6/24)

Tim Kuali Merah Putih yang dipimpin oleh Bapak Bobon Santoso melanjutkan kegiatan berbagi di daerah perbatasan. Misi mulia ini hampir tertunda karena cuaca di Desa Eban yang mulai mendung dan diliputi awan hitam. Masyarakat sempat khawatir karena hawa dingin sudah mulai dirasakan oleh seluruh tamu yang hadir di Mako Satgas Yonkav 6/Naga Karimata.

Baca Juga :  Dua Orang Pengedar Tembakau Sintetis Dan Obat Obatan Berbahaya Diamankan Polisi

Kendati demikian, doa dari seluruh tamu yang hadir membuat acara tetap berjalan lancar sesuai dengan harapan. Para tamu undangan dengan gembira mengikuti prosesi acara masak besar yang diselenggarakan Satgas Yonkav 6/Naga Karimata dan Kuali Merah Putih. Acara masak besar diselingi dengan dansa yang dilakukan dengan seluruh tamu undangan yang hadir menambah suka cita di Mako Satgas Yonkav 6/Naga Karimata.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tim Kuali Merah Putih kali ini menyuguhkan menu Kari Ayam sebanyak 1600 Porsi untuk Masyarakat yang hadir di tempat tersebut. Masyarakat sangat senang dan terlihat sangat menikmati masakan yang disajikan oleh Chef Bobon Santoso dan juga Tim.

Baca Juga :  Gus Halim Ajak Alumni Universitas Brawijaya Bangun Indonesia dari Desa

“Keberhasilan acara besar ini tidak akan terwujud tanpa bantuan Tuhan Yang Maha Esa, Prajurit, dan seluruh elemen masyarakat yang hadir dalam acara Masak Besar ini. Semoga kolaborasi ini dapat terus berlanjut dan memberikan dampak positif bagi seluruh Masyarakat.” Ungkap Dansatgas Yonkav 6/Naga Karimata Letkol Kav Ronald Tampubolon, S.H., M.Han. (Yonkav 6) (*)

Berita Terkait

Warga Desa Kedungwaringin Satu Keluarga Alamin Lumpuh Dari Polsek Jatilawang Polresta Banyumas Berikan Bantuan
Aksi Peduli Sampah Kapolres Purbalingga Pimpin Bersihkan Lingkungan Taman Usman Janatin
Kabupaten Brebes Buka Seleksi P3K, Tenaga Non-ASN Jangan Lewatkan Kesempatan Ini!
Dampak Kekeringan Desa Mergasana Satlantas Polresta Purbalingga Salurkan Bantuan Air Bersih Dan Sayuran
Tagih Janji, Warga Kampung Baru Geruduk Kantor Pusat Alam Sutera !
Ditangkap Warga Di Karangmoncol Polres Purbalingga Proses Hukum Karena Penjual Obat Terlarang
LSM Gempur Soroti Nasib Warga Desa Kemiri yang Tak Terurus, Seolah-olah Seperti Di Anak Tirikan
Asrofi Turut Ramaikan Jalan Sehat di Pasar Batang Brebes, Ribuan Warga Antusias

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 09:49 WIB

Warga Desa Kedungwaringin Satu Keluarga Alamin Lumpuh Dari Polsek Jatilawang Polresta Banyumas Berikan Bantuan

Jumat, 6 September 2024 - 14:54 WIB

Aksi Peduli Sampah Kapolres Purbalingga Pimpin Bersihkan Lingkungan Taman Usman Janatin

Rabu, 4 September 2024 - 03:50 WIB

Kabupaten Brebes Buka Seleksi P3K, Tenaga Non-ASN Jangan Lewatkan Kesempatan Ini!

Selasa, 3 September 2024 - 19:52 WIB

Dampak Kekeringan Desa Mergasana Satlantas Polresta Purbalingga Salurkan Bantuan Air Bersih Dan Sayuran

Selasa, 3 September 2024 - 19:39 WIB

Tagih Janji, Warga Kampung Baru Geruduk Kantor Pusat Alam Sutera !

Berita Terbaru

Daerah

Penjabret Gagal Kabur, Dihajar Massa di Brebes!

Sabtu, 7 Sep 2024 - 09:29 WIB

Daerah

Satreskrim Polres Batang Tangkap Satu Lagi Pelaku Tawuran

Jumat, 6 Sep 2024 - 15:36 WIB