Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten

Sabtu, 16 Maret 2019 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Probowo saat peresmian (Photo: google)

Ilustrasi Probowo saat peresmian (Photo: google)

Serang – Capres Prabowo Subianto meresmikan kantor baru DPD Gerindra Banten di Jalan Serang-Pandeglang. Selain meresmikan, kedatangannya ke Banten akan bertemu dengan pendukung di rumah aspirasi.

Ketua DPD Banten Desmon J Mahesa mengatakan, Prabowo secara khusus meresmikan rumah partai Gerindra Banten yang baru.

Prabowo juga dijadwalkan menyapa partai koalisi, relawan dan masyarakat Banten.

Baca Juga  14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus

“Hari ini Pak Prabowo datang dalam rangka meresmikan DPD partai, kedua akan ke rumah aspirasi saya di Ciwaru dalam rangka menyapa masyarakat,” kata Desmon singkat di Jalan Serang-Pandeglang, Banten, Sabtu (16/3/2019).

Prabowo langsung memberikan tumpeng ke salah satu tokoh Banten Buya Humaid Tanara sebagai prosesi peresmian. Ia juga menandatangani prasasti gedung DPD Gerindra.

Baca Juga  Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

Berita Terkait

Kecewa Hasil Konfercab, Kader dan Simpatisan PDI-P Paguyangan Nyatakan Mundur
Pasca Konfercab PDI-P Brebes, Ratusan Simpatisan Diklaim Merapat ke PAN
Gelombang Kecewa Hasil Konfercab PDI-P Brebes Meluas
Selain Kader, Simpatisan PDI-P Wanasari Brebes Kecewa Hasil Konfercab DPC
Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State
14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:21 WIB

Kecewa Hasil Konfercab, Kader dan Simpatisan PDI-P Paguyangan Nyatakan Mundur

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:25 WIB

Pasca Konfercab PDI-P Brebes, Ratusan Simpatisan Diklaim Merapat ke PAN

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:35 WIB

Gelombang Kecewa Hasil Konfercab PDI-P Brebes Meluas

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:05 WIB

Selain Kader, Simpatisan PDI-P Wanasari Brebes Kecewa Hasil Konfercab DPC

Sabtu, 16 Maret 2019 - 17:57 WIB

Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

Berita Terbaru

Advetorial

Jadwal Liga Champions: Inter Milan Akan Menghadapi Arsenal

Selasa, 20 Jan 2026 - 14:04 WIB

Berita

Kebakaran di Pademangan diduga akibat arus pendek listrik

Selasa, 20 Jan 2026 - 14:03 WIB