14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus

Sabtu, 16 Maret 2019 - 08:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar Photo Munir

Gambar Photo Munir

Jakarta – Hari yang sama 14 tahun lalu, Munir Said Thalib meninggal di dalam pesawat yang mengantarnya ke Amsterdam, Belanda. Munir diracun di udara.

Pollycarpus Budihari Priyanto, seorang pilot senior Garuda Indonesia saat itu, ditangkap dan diadili. Dia divonis 14 tahun penjara, tetapi majelis hakim yang mengadilinya yakin ada dalang di balik pembunuhan Munir. Siapa?

Baca Juga  Menhub: 119,5 Juta Orang Potensi Lakukan Perjalanan Natal-Tahun Baru

Pertanyaan itu hingga Pollycarpus akhirnya bebas tahun ini pun belum terjawab. Presiden Joko Widodo (Jokowi) didesak mengambil tindakan.

“Kembali kami menegaskan negara belum mampu membongkar konspirasi dalam kejahatan ini.

Pernyataan Presiden Joko Widodo bahwa kasus pembunuhan Munir adalah pekerjaan rumah yang harus diselesaikan masih sebatas janji tanpa bukti,” ujar salah satu aktivis HAM dari Kontras, Yati Andriani, di Jalan Kramat II, Senen, Jakarta Pusat, Jumat (7/9/2018).

Baca Juga  Nonton Bareng Karyawan, Upaya BRI BO BSD Tingkatkan Work Life Balance

Berita Terkait

PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik
Kebakaran di Pademangan diduga akibat arus pendek listrik
Satu korban pesawat ATR 42-500 dievakuasi dari jurang 200 meter
Satu jasad kecelakaan pesawat ATR ditemukan SAR Gabungan
Ruas jalan di tiga kelurahan Kelapa Gading terendam banjir
Kecewa Hasil Konfercab, Kader dan Simpatisan PDI-P Paguyangan Nyatakan Mundur
RI tambah anggaran khusus untuk percepatan deteksi TBC pada 2026
Transjakarta Serahkan Penumpang Yang Masturbasi Di Bus Ke Polisi
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 01:32 WIB

PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik

Senin, 19 Januari 2026 - 12:23 WIB

Satu korban pesawat ATR 42-500 dievakuasi dari jurang 200 meter

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:39 WIB

Satu jasad kecelakaan pesawat ATR ditemukan SAR Gabungan

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:37 WIB

Ruas jalan di tiga kelurahan Kelapa Gading terendam banjir

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:21 WIB

Kecewa Hasil Konfercab, Kader dan Simpatisan PDI-P Paguyangan Nyatakan Mundur

Berita Terbaru

Oplus_131072

Berita

Real Madrid Berpesta Enam Gol Ke Gawang Monaco

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:36 WIB

Advetorial

Jadwal Liga Champions: Inter Milan Akan Menghadapi Arsenal

Selasa, 20 Jan 2026 - 14:04 WIB