Dokkes Polres Brebes Intensifkan Food Security Test di SPPG

Jumat, 24 Oktober 2025 - 06:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Brebes, Lensabumi.com – Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Bid Pastikan Mutu dan Higienitas Pangan) Polres Brebes. Terus meningkatkan pengawasan kualitas pangan melalui kegiatan uji keamanan pangan (Food security test). Di Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polri Gandasuli. Langkah ini merupakan wujud komitmen Polri.  Dalam memastikan program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang disalurkan kepada pelajar benar-benar sehat, bergizi, dan higienis.

Pemeriksaan intensif rutin ini digelar pada Jumat, 24 Oktober 2025, di lokasi SPPG Polri Polres Brebes Gandasuli.  Sebagai bagian dari komitmen Polri untuk memastikan kualitas dan higienitas pangan yang diterima oleh pelajar di wilayah hukum Polres Brebes.

Hasilnya, lima jenis menu yang disiapkan untuk hari ini dinyatakan layak untuk disajikan dan dikonsumsi karena bebas dari zat berbahaya.

Baca Juga  BRI Kantor Cabang Tangerang Merdeka Komitmen Dukung Perluasan Transaksi Non-Tunai Pelaku Usaha

Kasidokkes Polres Brebes, Penata Rohmani, S.Kep., memimpin langsung kegiatan pengujian yang meliputi uji kimia, fisik, dan organoleptik.

“Hari ini, kami menguji lima menu utama yang akan didistribusikan. Menu tersebut meliputi Roti Tortila, Ayam Panggang.  Selada (Tomat, Mentimun), Buah Kelengkeng dan Kedelai Rebus, serta Susu Kotak,” jelas Penata Rohmani.

Dari serangkaian pemeriksaan yang dilakukan, tim Dokkes mencatat hasil yang sepenuhnya memenuhi standar keamanan pangan.

Baca Juga  BRI BO Rangkasbitung Sampaikan Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupaten Lebak ke-197 dengan Semangat Lebak Ruhay (Rukun, Unggul, Hegar, Aman dan Yakin)

Penata Rohmani menyimpulkan. Dari hasil pemeriksaan secara keseluruhan, didapatkan sebanyak lima sampel makanan dan minuman dinyatakan LAIK.  Untuk disajikan dan dikonsumsi oleh anak-anak penerima manfaat MBG. “Tidak ada temuan zat berbahaya sedikit pun,” jelasnya

Sementara itu, PIC SPPG Polres Brebes, Iptu Arif Sudarmadi menambahkan bahwa sejak beroperasionalnya SPPG Gandasuli pada 20 Oktober yang lalu, Polres Brebes berkomitmen akan terus melaksanakan pengawasan dan food safety test secara rutin dan mendadak di seluruh SPPG di bawah binaannya.

Baca Juga  Inovasi Tiada Henti, BRI BO Cilegon Gelar Grebeg QRIS di Angkringan Faturohman

Dengan adanya pengawasan rutin dari Dokkes Polri, lanjut Arif, diharapkan kualitas pangan dalam program MBG di seluruh wilayah dapat terjamin secara berkelanjutan, menjadikannya model ideal dalam pemenuhan gizi bagi generasi muda Indonesia. “Hal ini bertujuan untuk mempertahankan standar higienitas tertinggi dan memastikan bahwa program MBG benar-benar mendukung peningkatan gizi dan kesehatan generasi muda di Brebes,” tutupnya.

Berita Terkait

Indonesia Fokus Bangun Talenta Unggul Lewat Beasiswa Patriot, Bukan Hanya AI
DVI Serahkan Jenazah Korban Pesawat ATR Florencia Lolita Kepada keluarga
Lembaga Satu Bumi Satu Negeri Hadiri Pelantikan Pengurus KWRI Kabupaten Tangerang
Real Madrid Berpesta Enam Gol Ke Gawang Monaco
Sporting CP Selangkah Lagi Lolos Ke 16 besar Setelah Tekuk PSG 2-1
PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik
Polresta Tangerang Gelar Sertijab Kabag, Kasat, dan Kapolsek, Ini Daftarnya
Kebakaran di Pademangan diduga akibat arus pendek listrik

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:28 WIB

Indonesia Fokus Bangun Talenta Unggul Lewat Beasiswa Patriot, Bukan Hanya AI

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:24 WIB

DVI Serahkan Jenazah Korban Pesawat ATR Florencia Lolita Kepada keluarga

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:48 WIB

Lembaga Satu Bumi Satu Negeri Hadiri Pelantikan Pengurus KWRI Kabupaten Tangerang

Rabu, 21 Januari 2026 - 10:36 WIB

Real Madrid Berpesta Enam Gol Ke Gawang Monaco

Rabu, 21 Januari 2026 - 01:32 WIB

PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik

Berita Terbaru

Daerah

Lapas Brebes Dukung Proses Tahap II Tahanan Polres

Rabu, 21 Jan 2026 - 18:04 WIB

Oplus_131072

Berita

Real Madrid Berpesta Enam Gol Ke Gawang Monaco

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:36 WIB